Tips Ampuh! Rahasia Belanja Hemat Bulanan dari Shopee untuk Pengguna Cerdas 

Redaksi Progres
Shopee 10.10

3.Manfaatkan Diskon dan Promosi

Mengincar diskon dan promosi adalah salah satu cara untuk menghemat uang saat berbelanja. Saat Anda berhasil menemukan penawaran terbaik, rasanya seperti mendapatkan hadiah atau meraih kemenangan kecil. Shopee seringkali menawarkan berbagai diskon dan promosi yang menarik, termasuk gratis ongkir di seluruh Indonesia, voucher diskon hingga 99%, dan Flash Sale dengan diskon besar setiap 15 menit. Manfaatkan momen-momen ini untuk berburu barang-barang dengan harga terbaik.

4.Catat Semua Pengeluaran Anda

Langkah terakhir yang sangat penting adalah mencatat semua pengeluaran Anda dalam satu bulan. Ini mencakup setiap pembelian, bahkan yang terlihat kecil sekalipun. Dengan mencatat pengeluaran, Anda akan lebih mudah melacak bagaimana budget yang sudah disusun di awal bulan digunakan untuk apa saja dan apakah sudah sesuai. Mencatat pengeluaran juga membantu Anda mengidentifikasi area-area di mana Anda bisa menghemat uang dan membuat anggaran yang lebih baik di masa depan.

“Kami harap, kampanye 10.10 kali ini semakin menunjukkan komitmen Shopee dalam memberikan pengalaman belanja online yang terbaik dengan segala kemudahan untuk membantu para pengguna,” ujar Daniel Minardi, Head of Brands Management and Digital Products Shopee Indonesia, dalaam keterangan tertulis, Senin (9/10/2023.

Shopee selalu berkomitmen untuk memberikan pengalaman belanja online terbaik kepada pengguna. Dengan mengikuti tips-tips di atas, Anda dapat belanja bulanan dengan lebih hemat dan efisien. Selamat berbelanja!